LT-1 2013, Minggu Ke-1

Dalam LT1 hari ini para G diberi pesan khusus yang ternyata banyak juga yang terkecoh 🙂 Kunci dari pesan tersebut ada 2 buah, kunci pertama adalah “Merah Putih” dan kunci kedua adalah “Bukan H tapi A”. Pesan hanya dapat dibaca setelah para G menemukan arti kalimat dengan petunjuk dari kedua kunci tersebut. Dan kalimatnya adalah:

Kaderisasi Penggalang 2013

“The aim of the scout training is to improve the standard of our future citizen-hood, especially in Character and Health; to replace self with service, to make the lads individually efficient, orally & physically, with the object of using that efficiency for service for their fellow-men” – Lord Baden Powell, Chief Scout Program Kaderisasi Penggalang

Kunjungan Ke YONKAV 4 / TANK

Siang yang agak mendung cukup membuat para siaga dan penggalang resah, karena hari itu mereka sudah punya rencana besar yang sangat ditunggu tunggu, yaitu kunjungan ke Batalyon Kavaleri IV / Tank di daerah Turangga. Sesudah korve Siaga berangkat diantar para orang tua, dan penggalang berangkat menggunakan angkutan kota. Proses berangkat cukup rumit juga karena total

Sabtu Terakhir Bagi Ka Keven

Hari ini anak Penggalang mengadakan latihan sabtu walaupun sekolah masih libur. Rupanya mereka sengaja menyempatkan hadir untuk mengikuti latihan sabtu terakhir mereka dengan ka Keven. Tidak terasa sudah 10 tahun ka Keven membina.. Dimulai pada tahun 2003 sebagai pembantu pembina setelah naik dari penggalang, dan pada tahun 2005 menjadi pembina utama. Ditinggal partnernya ka Saretta

Baden Powell Day

Peringatan Baden Powell Day dimulai dengan game-game seru Bandung 19 – 20. Acara awal adalah korve pembukaan yang kemudian dilanjutkan oleh quiz tentang kepramukaan yang dipimpin oleh Ka Toni Suparman. Setelah acara quiz selesai, para adik adik siaga ini diminta menyebrangi lautan besar, dengan menggunakan bangku yang ada untuk mengambil benda pusaka yang ada di