Catatan dari Aceh (2/2)

Aceh: Pergantian tahun 2007-2008 Malam tahun baru? Pesta kembang api & terompet kertas yang dihiasi kertas warna-warni, itulah yang langsung terbayangkan. Pergantian tahun kali ini saya lalui di Banda Aceh dan sempat dibuat bertanya-tanya, “Akan seperti apakah malam tahun baru nanti?” Ini dikarenakan beberapa hari sebelum akhir tahun berkembang isu bahwa perayaan tahun baru akan

Catatan dari Aceh (1/2)

Aceh: Ramadhan dan Lebaran 2007 Serambi Mekah, begitulah julukan Aceh yang diajarkan sewaktu SD dulu. Agak ngeri juga sewaktu saya mau berangkat ke Aceh, akan seperti apakah kondisi & penerapan Syariat Islam di Aceh? Apakah semua wanita harus berjilbab? Semua lelaki mesti berjanggut & pakai jubah? Ternyata keadaannya tidaklah seperti yang dibayangkan. Memang di Aceh

Hari Dharma Samudra (bagian ke 1)

Peringatan Hari Yos Sudarso kali ini dirayakan pada tanggal 20 Januari 2007, sedianya perayaan ini akan dilaksanakan di sanggar, tetapi kala itu kita tidak mendapat ijin dari sekolah. Sehingga perayaan dialihkan ke Taman Pramuka, Jl. LL RE Martadinata. Perayaan yang sangat meriah walaupun mendadak harus berpindah tempat. Salut untuk rekan-rekan penyelenggara. Berikut adalah foto-foto hasil